Konsep smartphone tanpa bingkai atau bezel less telah hadir beberapa tahun yang lalu dan dimulai oleh Oppo dan Sharp. Kemudian Samsung meluncurkan smartphone tanpa bezel miliknya, Galaxy S6 Edge.
Kali ini Samsung dan iPhone yang akan mengikuti jejak Xiaomi, namun dengan konsep yang berbeda. Jika Xiaomi Mi Mix masih menyisakan ruang lebih luas di bagian bawah, maka Apple dan Samsung akan mempersempit area tersebut.
Dengan demikian, ukuran layar yang tadinya terbatas oleh bingkai di bagian samping kanan, kiri, atas, dan bawah akan terasa lebih lega dan leluasa.
berita lebih silahkan baca di techno.okezone.com