Dalam acara peringatan HUT IDAI ke-62 dan Hari Anak, IDAI Jaya menyelenggarakan edukasi serentak di 72 rumah sakit di Jakarta. Hal ini dilakukan untuk memberi pengetahuan lebih terhadap orang tua mengenai pentingnya 1.000 hari pertama kehidupan untuk tumbuh kembang anak.
Dalam acara tersebut salah seorang Dokter menyebutkan pemberian teknologi seperti gadget pada anak dapat berpengaruh terhadap perkembangannya. Si anak bisa saja lambat dalam bicara. Hal ini diakibatkan kurangnya interaksi dan melakukan komunikasi 2 arah karena gadget.
Peranan orang tua sangat penting untuk tumbuh kembang si anak. Dari ulasan diatas, semoga pembaca dapat lebih memahami sikap dan perilaku kebiasaan saat bersama si buah hati.
Berikut ulasan dari antaranews.com. Untuk berita lebih dapat anda klik disini.